Info Training Dan Pelatihan Audit Internal Berdasarkan ISO 19011: 2018 ( Panduan Audit Sistem Manajemen ) Perusahaan / Organisasi

380
Info Training Dan Pelatihan Audit Internal Berdasarkan ISO 19011: 2018 ( Panduan Audit Sistem Manajemen ) Perusahaan / Organisasi

Info Training Dan Pelatihan Audit Internal Berdasarkan ISO 19011: 2018 ( Panduan Audit Sistem Manajemen ) Perusahaan / Organisasi

Dengan Hormat

Sistem manajemen adalah suatu kerangka proses dan prosedur yang dibuat untuk membantu organisasi dalam mencapai tujuannya. Maka, melaksanakan audit  (pemeriksaan) sistem manajemen merupakan suatu hal yang penting bagi organisasi. Standar internasional untuk audit sistem manajemen telah diterbitkan pada tahun 2018, menggantikan standar sebelumnya ISO 19011:2011. Standar ISO 19011:2018 memberikan panduan lebih kompleks dari standar sebelumnya.

Standar ISO 19011:2018 adalah standar internasional yang mengatur mengenai panduan atau tata cara melakukan audit terhadap sistem manajemen.  Standar ini berlaku untuk berbagai organisasi yang akan melakukan audit sistem manajemen internal dan / atau eksternal serta mengelola program auditnya. Standar ini pun bisa memudahkan organisasi yang menerapkan standar manajemen lainnya seperti Standar Manajemen Mutu, Manajemen Energi, bahkan Keamanan Makanan.

Untuk mendapatkan hasil terbaik dari sistem manajemen dan memastikan peningkatan berkelanjutan, maka audit berkala perlu dilakukan. Sebab, ketika audit dilaksanakan, akan membuat kita melihat sesuatu dari sudut pandang yang berbeda (new eye). Ketika mendapatkan pandangan baru pun, tidak sedikit akan memberikan ide-ide yang dapat membuka peluang pada peningkatan berkelanjutan. Pelaksanaan audit secara berkala pun, akan membantu menjaga konsistensi kinerja dari staff dalam menjalankan suatu sistem manajemen.

Selain itu, pada ISO 19011: 2018 terdapat penambahan mengenai pendekatan berbasis risiko (risk-based approach) yang mempertimbangkan risiko dan peluang selama tahap perencanaan, pelaksanaan dan pelaporan audit. Kemudian, prinsip-prinsip audit menggambarkan fokus yang ditingkatkan pada risiko baik di standar manajemen maupun di (persaingan) pasar.

Perubahan yang terjadi pada ISO 19011:2018 pun, tidak hanya mencakup prinsip-prinsip audit. Namun juga, mengenai pengelolaan program audit dan evaluasi kompetensi auditor. Beberapa poin utama perubahaan tersebut adalah :

  1. Penambahan prinsip audit ke-7 yang merupakan pendekatan berbasis risiko (risk-based approach) ketika merencanakan, melaksanakan dan melaporkan audit,
  2. Istilah “Bukti Audit” menjadi “Bukti Objektif”, “Informasi yang dapat diverifikasi”’ menjadi “informasi yang dapat dikenai sejumlah verifikasi”.
  3. Istilah dan definisi yang diperbarui agar sejalan dengan definisi yang digunakan dalam standar lain atau High Level Structure;
  4. Informasi tambahan tentang pengelolaan program audit, termasuk perencanaan audit, risiko program audit, pelaksanaan audit, penjabaran persyaratan kompetensi generik untuk auditor;
  5. Perluasan Lampiran B (sekarang Lampiran A), termasuk bagian tambahan tentang pendekatan proses, lifecycle, penilaian profesional, risiko dan peluang audit, kepemimpinan audit dan komitmen penggunaan teknologi informasi dan komunikasi selama kegiatan virtual audit; dan penghapusan Lampiran A awal

Tujuan Pelatihan : Info Training Dan Pelatihan Audit Internal Berdasarkan ISO 19011: 2018 ( Panduan Audit Sistem Manajemen ) Perusahaan / Organisasi

  • Peserta mampu memahami prinsip-prinsip dasar dalam pelaksanaan audit manajemen sistem khususnya ISO 9001:2015 berbasis ISO 19011:2018
  • Peserta mampu memahami jenis audit &tujuan audit berdasarkan ISO 19011:2018
  • Peserta mampu memahami tugas dan tanggung jawab auditor
  • Peserta mampu melakukan internal audit
  • Peserta mampu melakukan membuat laporan internal audit
  • Peserta mampu melakukan tindak lanjut internal audit

Materi Pelatihan : Info Training Dan Pelatihan Audit Internal Berdasarkan ISO 19011: 2018 ( Panduan Audit Sistem Manajemen ) Perusahaan / Organisasi

  • Penjabaran dan interpretasi ISO 19011:2018
  • Jenis dan tipe audit
  • Tujuan dan manfaat melakukan internal audit
  • Prinsip-prinsip pengaturan program audit
  • Kompetensi auditor serta pembentukan tim auditor
  • Kegiatan audit: Pre phase audit – audit phase – post phase audit
  • Teknik investigasi audit
  • Memahami Input – Process – Output – Outcome – Impact dalam audit
  • Membuat laporan internal audit
  • Tindaklajut pelaporan hasil internal audit
  • Key point dalam internal audit untuk sistem manajemen ISO 9001:2015 (studi kasus)

Untuk Memehami Opsi Di Atas Maka Kami Lembaga Studi Manajemen Akuntansi Dan Pemerintahan Bersama Para Pakar dan Narasumber Brerpengalaman Selama 20 Tahun Lebih Akan Melaksanakan Tentang Info Training Dan Pelatihan Audit Internal Berdasarkan ISO 19011: 2018 ( Panduan Audit Sistem Manajemen ) Perusahaan / Organisasi Tanggal : Informasi Jadwal dan Tanggal Pelaksanaan Silahkan klik dan Download https://www.pusdiklatlsmap.com/download-jadwal/

KELAS YANG DAPAT DIPILIH 

  • KELASA TATAP MUKA 
  • KELAS ONLINE VIA APLIKASI ZOOM

Investasi Biaya 

  • Biaya Bimtek Diklat Sebesar @Rp 5.500.000 ( Lima Juta Lima Ratus Ribu Rupiah ) Sudah Termasuk Akomodasi Hotel
  • Biaya Bimtek Non Akomodasi Hotel @Rp.4.500.000 ( Empat Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)
  • Biaya Bimtek Online @ Rp. 3.500.000 ( Tiga Juta Lima Ratus Ribu Rupiah ) 
  • Bagi Pemda Yang Sudah Menerapkan Transaksi Non Tunai Pembayaran Dapat Di        Transfer Rekening Bank Mandiri KCP Jakarta Graha No 121-00-0738303-1 An Lembaga  Studi Manajemen Akuntansi Dan Pemerintahan
  • Bagi Pemda Yang Belum Menerapkan Transaksi Non Tunai  / Pembayaran Di Tempat Pada saat Regestrasi Hotel
  • Menginap 3 Malam Twin Share (Bagi Peserta Menginap)
  • Mendapat Pendidikan dan Pelatihan selama 2 hari
  • Mendapat Tanda Peserta Bimtek
  • Mendapat Tas Eksklusif
  • Mendapat Konsumsi (Coffe Break 2x dan Lunch 2x)
  • Mendapat Dinner 3x (bagi peserta yang menginap)
  • Mendapat Kelengkapan Bimtek (Pena/Pensil, Note Book dan Makalah Bimtek )
  • Mendapat Flasdisk 8 GB
  • Mendapat Dokumentasi Kegiatan
  • Antar Jemput Bandara – Khusus Grup Rombongan 8 Orang
  • Mendapat Sertifikat Bimtek
  • City Tour Sesuai Daerah Tempat Pelaksanaan Bimtek Yang dipilih

Kami juga melayani permintaan kegiatan inhouse training atau outbound training didaerah dengan waktu,tempat dan materi yang disesuaikan berdasarkan permintaan dengan minimal 15 orang peserta. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi :

 (021) 21202049,
? 0821-1414-0177, ? 0812-8862-1238

Untuk memudahkan anda untuk mengupdate jadwal bimtek maka kami lampirkan jadwal kegiatan bimtek diklat yang sengaja kami siapkan untuk bapak/ibu download.

JADWAL BIMTEK DIKLAT LSMAP TAHUN 2024